Humas PMI Sumbar

144 Posts

Tingkatkan kesiagaan, Seluruh SDM Markas PMI Sumbar Dibekali Ilmu Pertolongan Pertama

Maraknya terjadi kecelakaan dilingkungan kerja, PMI Sumbar lakukan pembekalan materi pertolongan pertama bagi seluruh pegawai markasnya hari ini, Jum’at (14/2). Tidak hanya pegawai, Sekretaris PMI...

Demi Prinsip Netralitas, PMI tidak Mendukung Cakada Manapun

Ketua PMI Provinsi Sumatera Barat H. Aristo Munandar mengatakan bahwa sampai saat ini PMI baik di pusat sampai ke Kabupaten/Kota secara institusional tetap memposisikan...

PMI Sumatera Barat dan Yayasan Caritas Keuskupan Padang Resmikan Pipanisasi Air Bersih di Jorong Galuang

Sebagai bagian dari upaya tanggap darurat bencana, Palang Merah Indonesia (PMI) Sumatera Barat bersama Yayasan Caritas Keuskupan Padang meresmikan instalasi pipanisasi air bersih di...

Dibantu Pemerintah Australia, PMI Lanjutkan Program Bantuan untuk Warga Pesisir Selatan yang Terdampak Bencana Banjir dan Longsor

Pemerintah Australia melalui Departement Luar Negeri dan Perdagangan Australia (DFAT) menyalurkan bantuan untuk masyarakat Kabupaten Pesisir Selatan yang terdampak bencana Banjir dan Longsor pada...

Krisis Pangan di Gaza, PMI Lanjutkan Layanan Dapur Umum Cairo, Mesir – Perang di Gaza terus berlanjut

Dampak yang paling dirasakan oleh warga pengungsi adalah semakin sulitnya mendapatkan akses pangan, akses air bersih dan layanan kesehatan. Situasi yang terus memburuk ini...
WeCreativez WhatsApp Support
Kami senantiasa siaga demi kemanusiaan. Hubungi kami untuk informasi dan pengaduan.
Hotline PMI Sumatera Barat siap membantu